Type Keyword(s) to Search
Harper's BAZAAR Indonesia

Craftsmanship in Runway Fall/Winter 2012

Craftsmanship in Runway Fall/Winter 2012
val

Teknik tingkat tinggi kerajinan tangan kembali ke panggung busana. Beragam ornamen serta aneka sulaman menjadi referensi detil memperkaya tampilan Anda.

Pencinta fashion kini mencari sesuatu yang istimewa dan para pembelanja yang membeli barang mewah selalu menuntut nilai tambah dan keistimewaan. Itulah sebabnya banyak elemen pengerjaan tangan yang dilibatkan untuk membuat jumlah uang yang telah dikeluarkan pantas untuk dibelanjakan. Aspek craftsmanship dianggap penting dan menjadi bagian pesan pemasaran untuk merek mewah dalam beberapa tahun terakhir. Penekanan pada craftsmanship menjadi salah satu gaung yang diperdengarkan selama musim Fall/Winter 2012 lewat busana-busana yang tampil di atas runway. Keseluruhan craftsmanship ini memang masih mengambil inspirasi masa lalu namun dikemas dalam berbagai variasi modern.

Baca selengkapnya di Indonesian Harper’s Bazaar edisi December 2012

(Muhammad Aziz, Photo Credit: Dok. Bazaar)